• Himbauan dari Kepala Sekolah SMAN Balung BERTASBIH

    Oktober 13, 2020

     



    Kepada Siswa SMAN Balung

    Yang kami sayangi, kami cintai, dan kami banggakan

    Di tempat.


    Assalamu'alaikum Wr. Wb.

    Untuk.menjaga ketertiban dan keaamanan dan kemurnian hati nurani siswa yg masih pada tingkatan belajar dan belajar maka kami SMAN Balung melarang siswa mengikuti Demonstrasi.

    Siswa diharapkan tetap mengikuti pembelajaran daring dari rumah masing masing.

    Demikian atas kepatuhan dan sikap disiplin semua siswa sekolah.menyampaikan tetima kasih.

    Mari kita wujudkan SMAN Balung BERTASBIH ( Bertaqwa, Berkuwalitas, Bersih dan Harmoni)

    Wassalamu'alaikum Wr. Wb.


    Jember, 13 Oktober 2020

     Kepala Sekolah,


     Drs.SUBARI,MPd.

    NIP. 19610118 1998803 1 006.

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

Agenda Sekolah